Wali Kota Palopo PA Tenriadjeng melantik 14 Pegawai Eselon IV, tujuh diantaranya adalah pegawai di lingkup Dinas Perusahaan Umum Daerah (Perusda) Kota Palopo. Pelantikan dilaksanakan di ruang kerja Wali Kota Palopo, Sekretariat Kantor Walikota Palopo, Senin 01/10/2012.
Dalam pelantikan tersebut Wali Kota mengharapkan kepada para pegawai eselon IV yang menduduki jabatan baru agar dapat bekerja sesuai dengan sistem yang ada di setiap Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD). Adanya kesenjangan yang terjadi sehingga tidak berjalannya dengan baik beberapa sisitem yang ada khususnya di Perusda sehingga penting untuk dilakukan rooling untuk menyegarkan kembali sistem yang ada di dinas tersebut.
Pergeseran adalah hal yang biasa untuk memberikan penyegaran di bebrapa SKPD dan bagian yang ada dalam sisitem pemerintahan, dan hal ini adalah bagian untuk memberikan kesempatan kepada beberapa pegawai yang di anggao mampu menduduki beberapa jabatan yang ada.
Seperti halnya dinas lain yang selama ini mengalami kekosongan, sehingga dirasakan perlu adanya penetapan orang orang yang dianggap mapan dan mampu mengerjakan beberapa hal yang ada di beberapa dinas tersebut.
Pada pelantikan tersebut, sebanyak 14 pegwai eselon IV dilakukan pergantian diantaranya 7 pegawai di dinas PU dan 7 pegawai lainnya di tempatkan di berbagai dinas diantaranya dinas pertanian, dinas perhubungan, dinas kependudukan dan badan Penanggulangan Bencana Daerah.
Pada pelantikan tersebut di hadiri Asisiten II Drs Mochtar Basir dan Asisiten III Drs Syahban serta kabid Mutasi badan Kepegawaian Daerah Ihsan AS. Serta dari Kantor Kementrian Agama selaku saksi dan Bagian Humas Pemkot Palopo.
Bagan lampiran Keputusan Walikota Palopo
LAMPIRAN : SURAT KEPUTUSAN WALIKOTA PALOPO
NOMOR : 821.2/3165/BKD/X/2012
HARI TANGGAL : SENIN 01 OKTOBER 2012
NO | N A M A / NIP | PANGKAT/ GOL.RUANG | B A R U | ESELON |
1. | ANDI HASRAD,ST
19790221 200502 1 005 |
Penata III/c |
Kepala Seksi Pengawasan & Perlindungan Pesisir Laut Pada Bidang Kelautan Dinas Kelautan & Perikanan Kota Palopo | IV-a |
2. | ASBUDI SARUMAN, ST
19741209 200601 1 008 |
Penata III/c |
Kepala Seksi Rekontruksi Pada Bidang Rehanilitasi Dan Rekonstruksi Badan Penanggulangan Bencana Daerah | IV-a |
3. | A. MAKKASAU, ST
19760305 200701 1 024 |
Penata Muda TK.I III/b | Kepala Seksi Logistik Pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Palopo | IV-a |
4. | HASYIM BASRI, ST.MT
19760208 200604 1 013 |
Penata Muda TK.I III/b | Kepala Seksi Komonikasi & Informasi Pada Bidang Komonikasi & Informasi Dinas Perhubungan, Komonikasi | IV-a |
5. | HERNI, S.Sos
19740520 200604 2 018 |
Penata III/c |
Kasubag Tata Usaha & Perjalanan Dinas Pada Bagian Umum Sekretariat DPRD Kota Palopo | IV-a |
6. | ERDIN, ST.MT
19760701 200502 1 003 |
Penata III/c |
Kepala Seksi Sarana Dan Usaha Industry Pada Bidang Perindustrian Dinas Koperasi,Usaha Mikro, Kecil & Menengah | IV-a |
7. | HAWA,ST
19750618 200604 2 017 |
Penata III/c |
Kepala Seksi Penyerasian Kebijakan Administrasi Kependudukan Pada Bidang Pendayagunaan Data Administrasi. | IV-a |
8. | RAMLI, ST
19790629 200902 1 003 |
Penata Muda TK.I III/b | Kepala Seksi Jalan Pada Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum Kota Palopo | IV-a |
9. | MASDAR, ST
19780402 200804 1 001 |
Penata Muda TK.I III/b | Kepala Seksi Sungai Pada Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum Kota Palopo | IV-a |
10. | M.NATSIR ARIF, ST
19800524 200902 1 002 |
Penata Muda TK.I III/b | Kepala Seksi Perencanaan Umum Pada Bida Program Dinas Pekerjaan Umum Kota Palopo | IV-a |
11. | ARDIS TANDI ARRANG, ST.M.Si
19740722 200312 1 006 |
Penata III/c |
Kepala Seksi Jembatan Pada Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum Kota Palopo | IV-a |
12. | ACHMAD FAUSAN, ST
19800203 200804 1 002 |
Penata Muda TK.I III/b | Kepala Seksi Pendataan & Pelaporan Pada Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum Daerah Kota Palopo | IV-a |
13. | ANDI FAUZIAH MUH. NUR, SE
19820815 200701 2 003 |
Penata Muda TK.I III/b | Kasubag Keuangan Pada Dinas Pekerjaan Umum Kota Palopo | IV-a |
14. | JAYA, ST
19820103 200502 1 003 |
Penata Muda TK.I III/b | Kepala Seksi Rawa & Pantai Pada Bidang Pengelolaan Sumber Daya Air Pekerjaan Umum Kota Palopo | IV-a |
(b)
Haris